Paramount Petals maha karya Paramount Land Tbk. Developer terkemuka yang telah banyak membangun kawasan gading serpong dengan nama Paramount land gading serpong. New township di tangerang ini diambil dari nama sebuah kelopak bunga yaitu Petals.
Paramount Petals adalah merupakan proyek kota baru Paramount Land yang baru saja launching di Juni 2021 ini. Paramount Petals akan menghadirkan hunian suburban yang teduh dengan ruang terbuka hijau yang mengelilingi kawasan perumahan.
Paramount Petals memiliki tatanan kota terencana yang dinamis dan indah. Hunian asri yang ditawarkan mendukung gaya hidup sehat dan aktif.